Kamu = Semesta

Kamu seperti pelangi

Hadir dikala mendungku

Kamu seperti bintang

Ada disaat gelapku

Kamu seperti angin

Ada untuk sejukku

Kamu seperti pohon

Selalu disitu untuk teduhku

Ya, kamu bagai semesta bagiku

2 thoughts on “Kamu = Semesta

  1. wah,,masih terurus niy blog-na…
    saluteeeee…
    hehe..
    smangaaattt!!
    saia baru menjamah kembali dunia blog iniyy..
    hehe..
    jadina bingung maw nulis apahhhh…:)

    Like

Leave a comment